iTimes - Indonesia menjadi sorotan, pasalnya dijaman modern saat ini, negara berlambang garuda ini masih menganut sistem yunani kuno, yaitu masih menganut sistem kepercayaan, dan hasil-hasil kebudayaan.
Yah, Seperti yang terlihat dalam perhelatan akbar MotoGP yang digelar di sirkuit Mandalika.
Dimana dalam ajang lomba internasional tersebut diwarnai dengan adanya pawang hujan, Sebut saja mbak Rara Isti Wulandari heboh sebagai pawang hujan di MotoGP Mandalika 2022 di Lombok Tengah, NTB, Minggu, 20 Maret 2022.
Aksi Rara Istiati Wulandari di depan paddock tim MotoGP di Sikuit Mandalika, sontak membuat dirinya dikenal dunia
Pasalnya perempuan asal Yogyakarta itu tiba-tiba keluar ke arena sirkuit membawa mangkok berwarna emas sambil melakukan gerakan-gerakan khusus di area sirkuit yang tengah diguyur hujan.
Seluruh penonton termasuk kru tim dan pembalap MotoGP dibuat terheran oleh aksinya.
Mbak Rara – sapaan akrabnya merupakan pawang hujan yang khusus dimintai bantuan dalam pergelaran MotoGP Mandalika.
Diketahui, Rara Isti Wulandari ternyata diminta langsung oleh Menteri BUMN Erick Thohir sebagai pawang hujan untuk mengendalikan hujan di MotoGP Mandalika 2022.
Baca Juga : Pawang Hujan Dalam Perspektif Sosiokultur Dan Religius Magic Indonesia
Disini Lain ternyata ini adalah maksud tertentu yang dilakukan untuk Indonesia
Sedikit diketahui bahwa secara tidak langsung dan tanpa sadar ternyata ini adalah bentuk marketing
Faktanya Lainnya sebagai berikut :
- Mba rara yang dikenal sebagai pawang hujan sudah dishoot kamera saat persiapan sebelum pertandingan MotoGP itu dimulai
- Saat hujan mulai turun dan hampir sudah redah barulah mba rara ini keluar dan pergi ke sirkuit perlombaanperlombaan, kenapa tidak pas hujannya turun???
- Ketika melakukan gerakan ritualritual, Sontak mba Rara menjadi sorotan penonton
- Semuanya sudah di setting, hal itu terlihat ketika Mba Rara melakukan ritualnya dan itu bisa dilihat dari layar TV anda, Angelnya sangat bagus, Tidak mungkin acara yang di tonton seluruh dunia videographernya mengambil gambar dari angel yang jelek.
Dari 4 fakta di atas bisa di lihat bahwa :
- Mba Rara menjadi perbincangan semua orang
- Semua penonton dari seluruh dunia menjadi penasaran dan mencari tahu tentang Indonesia
- Semua orang yang mencari akan tertarik dengan parawisata dan kebudayaan yang ada di Indonesia
- Hal ini akan membuat wisatawan akan bertubi-tubi datang ke indonesia
- Dengan banyaknya wisatawan, Kondisi Parawisata Indonesia akan membaik dan ekonomi meningkat
- Aksi Mba Rara ini merupakan ajang promosi yang dilakukan dan menjangkau semua orang yang ada didunia.
Penasaran dengan sosok Rara?, Berikut fakta-faktanya:
- Mbak Rara keturunan darah biru, Dia memiliki nama asli Raden Roro Istiati Wulandari kelahiran Yogyakarta, Aksi Rara Istiati Wulandari di depan paddock tim MotoGP di Sikuit Mandalika, Lombok, NTB, sontak membuat dirinya dikenal dunia.
- Rara kelahiran Papu, Meskipun berdarah Jawa, Rara dilahirkan di yanah Papua, Sekarang Mbak Rara yang merupakan penganut Kejawen itu tinggal di Bali.
- Bukan Pawang Hujan Sembarangan, Sepak terjang Rara ternyata tidak ujug-ujug hanya di MotoGP, Dia ternyata sudah jauh hari dipercaya untuk menangani event-event besar baik nasional maupun internasional, Misalnya, agenda kenegaraan sampai Asian Games 2018.
- Rara Direkomendasiin Orang Penting, Rara bisa bergabung ke tim pawang hujan MotoGP Mandalika 2022 atas rekomendasi Menteri BUMN Erick Thohir.
Adapun Tugas Mbak Rara di MotoGP Mandalika tidak hanya untuk menghalau hujan, tetapi juga dimintai bantuan untuk menurunkan hujan.
Perempuan kelahiran 1983 itu sudah dimintai bantuan sejak tes pramusim MotoGP.
Mulai bertugas di Sirkuit Mandalika pada 1 Maret 2022.
Dia juga diminta mendatangkan hujan pada 9-11 Maret 2022, untuk mendinginkan lintasan yang baru diaspal ulang.
Kemudian mengawal cuaca selama tiga hari pergelaran MotoGP Indonesia 2022.
Rara Diakui Dunia, Lantaran aksinya di sesi race day MotoGP Mandalika sontak membuatnya langsung dikenal dunia.
Akun ofisial MotoGP di Twitter sampai membuat pengakuan atas kerja Mbak Rara saat hujan mendera Sirkuit Mandalika jelang start seri kedua MotoGP 2022. (*/Red)
(Tim Network News)